Roda 2, Roda 4, Roda, Elektronik, Gadget, Kuliner, Hayuk lah...

Doyan Ngetik, Seneng Ngulik, dan Selalu Asik

Ads

Powered by Blogger.

Dont Understand? - Press Here To Translate

Saturday, March 25, 2017

Yang Terlupakan - Pulsar 200 NS - 200cc Super Worthed Kalau ATPM Serius Jualannya

Pulsar 200NS...

Sempat wara wiri di dunia motor tanah air, membuat drama dengan tiba tiba hengkang, balik lagi dengan wajah baru Kawasaki Bajaj, dan akhirnya berdrama kembali dengan perceraian yang tiba tiba, pokoknya mirip blas dengan film Bollywood.
Sebenarnya dari spesifikasi, motor ini amatlah gahar, dan dengan dana sekitar Rp 20 jutaan rupiah pada periode itu,sensasi tenaga sebesar 23.52 PS membuat siapa saja terlena dibuatnya.

Berikut adalah spesifikasi dari Pulsar 200NS

Mesin 
Type SOHC - 4V - Liquid Cooled 
Combustion system Triple spark 
Ignition system Independent spark control through ECU 
Crankshaft Type Integral 
Max Power 23.52 PS @ 9500 
Max Torque 18.3 Nm @ 8000 
Bore 72 mm 
Stroke 49 mm 
Displacement 199.5 cc 
Fuel system Carburettor, UCD 33 
Air filter Paper element 
Exhaust system Exhaust TEC enhanced centrally mounted 

Frame 
Frame Type Pressed steel Perimeter Frame 
Wheel Base 1363 mm 
Length x height x width 2017 mm x 1195 mm x 804 mm 
Seat ht-Rider 805 mm 
Ground Clearance 167 mm 
Vehicle Kerb weight 145 kg 
FAW/RAW 72/73 kg 
Fuel Tank capacity 12 L 

Suspensi
Front suspension Telescopic Front Fork with Antifriction Bush Dia 37 
Rear Suspension Nitrox Mono Shock Absorber with piggy back gas canister 

Rem cakram
Front Petal Disc with floating caliper 
Rear Petal Disc with floating caliper 

Ukuran cakram 
Front Dia 280 mm Disc 
Rear Dia 230 mm Disc 

Ban 
Front 100/80 - 17, 52 P, Tubeless 
Rear 130/70 - 17, 61 P, Tubeless 

Velg 
Front 10 spoke 2.5 x 17, Alloy 
Rear 10 Spoke, 3.5 x 17, Alloy 

Top speed
Max Speed 136 Kmph 

Akselerasi 
0-60 kmph 3.61 sec 
0-100 kmph 9.83 sec 

Jarak pengereman 
Braking Distance - Both brakes (60 - 0 Kmph) 16.33metres

Elektrikal 
System DC Ignition 
Battery 12V 8AH VRLA 
Head Lamp H4 55/60 Watt
Tail/Stop Lamp 0.3/3 W, LED

Apa sih yang membuat produk yang sangat sangat worthed ini bisa kandas di persaingan roda dua tanah air?

Tak lain dan tak bukan adalah pihak produsen tidak serius dalam memasarkan produknya, dan tidak memberikan after sales service yang memadai.
Akibatnya fatal, kepercayaan konsumen akan terciderai, dan menjadi ragu akan keseriusan sang produsen. Dan ternyata pihak produsen kembali melakukan hit and run kedua kalinya kala datang bergandengan dengan Kawasaki.
Dan produk bagus nan ramah kantongpun hanya menjadi berkas sejarah dalam pertarungan roda dua tanah air.

Untuk yang masih setia dengan Pulsar 200NS ini, jangan kuatir, masih banyak komunitasnya, seperti dari Punisher dari Kaskus. Jadi ngga kuatir kala motor dengan seri limited edition ini masih setia menemani kita. Selain itu bergabung dengan komunitas akan menambah persaudaraan dalam kehidupan.
Respect - No Arrogant

sumber:
- kaskus.co.id
- www.team-bhp.com

No comments:

Post a Comment