Halo Mas Bro dan Mbak Bro,
Sekarang foto Yamaha R15 2017 semakin gencar bertebaran di blog nusantara, mulai dari blog papan atas sampai dengan blog papan triplek macam blog ini.
Dan potensial konsumenpun akan semakin penasaran, seperti apa model Yamaha R15 2017 yang digadang gadang membawa DNA R15 generasi pendahulunya.
Dimulai dari munculnya lampu yang disinyalir merupakan lampu Yamaha R15 2017. Smart move, untuk memecah konsentrasi masa penunggu produk tetangga yang juga baru launching Suzuki GSX R-150.
picture from otomotifnet.com
picture from otomotifnet.com
Boom, muncul tampilan samping yang berusaha menjalin benang merah sesama penampakan, dan berbagai analisa pun semakin bertebaran.
Dan ada satu hal yang mengganjal, itu kenapa tampilan depan terlihat bertumpuk? adakah yang belum dikeluarkan oleh Yamaha?
Disinipun suspensi model USD terlihat, menjadi penegas kalo kita punya model lebih oke dibandingkan punya situ.
picture from tmcblog.com
Dan yang paling sahih, foto Yamaha R15 2017 lagi ngadem sembari rider berteduh kala hujan melanda. Hujan ditambah gaya foto model colongan, wuih makin dramatiz mas dan mbak bro. Semakin membuat penasaran....
Setelah itu semua, masalah harga kemudian menjadi penentu apakah produk ini akan go up or go away buat para konsumen potensialnya. lagi lagi teknik marketing tim Yamaha kembali dipertaruhkan.. Asal jangan kayak di negeri seberang lautan ya, ngga capai target langsung dikasih hukuman makan pare. PAIT...
picture from tmcblog.com
Menurut bisikan roh halus yang beredar, hanya upping price sebesar 3 juta rupiah saja dari model terdahulunya, hmmm... fine sih kalo dikorelasikan dengan naiknya biaya surat kendaraan,plus USD yang menggoda.
Tapi kalo dibandingkan dengan motor second pabrikan sebelah yang walaupun tahun lama tapi suara stereo maknyus nan menggoda? Pilih yang mana, yang baru yang lama?
Selamat berhitung dan berandai andai yah, apapun pilihannya semua udah pasti bener ngga ada yang salah. Beli kendaraan kan buat dipake tho, bukan buat dipajang dan dielus elus sayang
Selamat menikmati malam penuh hujan...
picture from tmcblog.com
Dan yang paling sahih, foto Yamaha R15 2017 lagi ngadem sembari rider berteduh kala hujan melanda. Hujan ditambah gaya foto model colongan, wuih makin dramatiz mas dan mbak bro. Semakin membuat penasaran....
Setelah itu semua, masalah harga kemudian menjadi penentu apakah produk ini akan go up or go away buat para konsumen potensialnya. lagi lagi teknik marketing tim Yamaha kembali dipertaruhkan.. Asal jangan kayak di negeri seberang lautan ya, ngga capai target langsung dikasih hukuman makan pare. PAIT...
picture from tmcblog.com
Menurut bisikan roh halus yang beredar, hanya upping price sebesar 3 juta rupiah saja dari model terdahulunya, hmmm... fine sih kalo dikorelasikan dengan naiknya biaya surat kendaraan,plus USD yang menggoda.
Tapi kalo dibandingkan dengan motor second pabrikan sebelah yang walaupun tahun lama tapi suara stereo maknyus nan menggoda? Pilih yang mana, yang baru yang lama?
Selamat berhitung dan berandai andai yah, apapun pilihannya semua udah pasti bener ngga ada yang salah. Beli kendaraan kan buat dipake tho, bukan buat dipajang dan dielus elus sayang
Selamat menikmati malam penuh hujan...
sumber:
- otomotifnet.com
- tmcblog.com
- otomotifnet.com
- tmcblog.com
No comments:
Post a Comment